Bagi umat kristiani di sini mereka merayakan natal dengan kebersamaan dan berkumpul dengan keluarga, tapi bagi masyarakat chumbivilcas, Peru mereka merayakan hari natal dengan Perayaan "Adu Jotos".
Setiap tanggal 25 desember masyarakat Chumbivilcas ini melakukan perayaan festival yang bernama " Takanakuy". yaitu festival tinju bebas di lapangan.
Pada hari festival, peserta (pria, wanita maupun anak-anak) berkumpul di arena adu banteng setempat, di mana mereka terlibat dalam perkelahian tanpa alat pelindung, diawasi oleh pemerintah daerah yang bertindak sebagai wasit.
Beberapa dari mereka ikut festival ini hanya ingin membuktikan keberanian dan keterampilan berkelahi, sementara yang lain ingin mendapatkan rasa hormat dari masyarakat, atau sekedar untuk membuat keluarganya bangga.
sungguh tradisi yang aneh. yah..
Home »
Berita Unik
» Tradisi Tinju Bebas di Peru
Tradisi Tinju Bebas di Peru
Written By idblog on Jumat, 25 Februari 2011 | 05.58
Related Articles
If you enjoyed this article just click here, or subscribe to receive more great content just like it.
Label:
Berita Unik
0 komentar:
Posting Komentar